Monday, January 14, 2019

Belajar Peduli Lingkungan Sekitar

Peduli pada lingkungan sekitar harus ditanamkan sedini mungkin.
Jika bukan kita yang menjaga bumi tercinta ini,lantas siapa lagi?
Bumi ini bukan milik kita saja, namun warisan yang harus kita jaga
untuk generasi selanjutnya.

Kebersamaan Keluarga

Kebersamaan dengan anak-anak sesungguhnya adalah waktu yang amat berharga, baik untuk jiwa anak-anak maupun jiwa orangtua itu sendiri. Kedekatan yang terjalin akan mengeratkan hubungan keduanya.
Yuuk tingkatkan minat baca pada anak dengan rajin membacakan dongeng. 
Jangan hanya terpaku pada gawai atau handphone saja.

4 Warna Dalam Diri

Merah mewakili semangat dan kekuatan
Kuning mewakili keceriaan dan kebahagiaan
Hijau mewakili kedamaian dan spiritualitas
Biru mewakili ketenangan dan percaya diri


Ilustrasi Pertama Kali

Dongeng Anak Keong Emas, Penuh pengajaran kepada anak-anak, bahwa kebaikan akan selalu menang melawan kejahatan.